7/9/17

Tips Percepat Loading Iklan Adsense di Blog Part II

Tips Percepat Loading Iklan Adsense di Blog

Tips Percepat Loading Iklan Adsense di Blog - Pernahkah anda mengeluh tentang loading iklan Google Adsense, apalagi blog anda memasang widget iklan Google Adsense sebanyak 5 widget. Pasti akan membebani loading blog anda, lalu pengunjung pun akan malas dengan loading yang begitu lama.

Sebelumnya RYLL 09 telah menulis artikel tentang Tips Percepat Loading Iklan Adsense di Blog, kali saya akan membagikan trik lain dengan cara lazy load sehingga loading blog tidak terbebani lagi dengan widget iklan Google Adsense.
   Baca Juga:


Cara kerja lazy load ini adalah memanfaatkan javascript load on scroll. Jadi .js iklan Google Adsense tidak akan termuat sebelum di scroll on.

Untuk mempraktekkan tips ini, sebaiknya jangan menaruh widget iklan Google Adsense di daerah Above the fold atau tidak menempatkan iklan google Adsense di Header blog.
Tips Percepat Loading Iklan Adsense di Blog Part II
Wilayah terang merupakan Above the fold atau visible content

Saya sudah terapkan pada blog saya ini dan terbukti work 100%, sehingga iklannya baru akan muncul ketika melakukan scroll on. Untuk caranya silahkan simak dengan baik dibawah ini.

Tips Percepat Loading Iklan Adsense di Blog Part II

  • Login terlebih dahulu ke Blogger tercinta
  • Pilih Template > Edit HTML
  • Sebelumnya anda hapus terlebih dahulu kode script JS iklan Google Adsense yang bentuknya seperti ini:
<script async src="//pagead2.googlesyndication.com/pagead/js/adsbygoogle.js"></script>
atau seperti ini:
&lt;script async src=&quot;//pagead2.googlesyndication.com/pagead/js/adsbygoogle.js&quot;&gt;&lt;/script&gt;

  • Lalu copy paste kode di bawah ini tepat diatas kode </body>
 <script>
//<![CDATA[
var lazyadsense = false;
window.addEventListener("scroll", function(){
if ((document.documentElement.scrollTop != 0 && lazyadsense === false) || (document.body.scrollTop != 0 && lazyadsense === false)) {

(function() { var ad = document.createElement('script'); ad.type = 'text/javascript'; ad.async = true; ad.src = 'https://pagead2.googlesyndication.com/pagead/js/adsbygoogle.js'; var sc = document.getElementsByTagName('script')[0]; sc.parentNode.insertBefore(ad, sc); })();

    lazyadsense = true;
  }
}, true)
//]]>
</script>

  • Simpan Tema, lalu lihat hasilnya

Jadi setiap mau pasang widget iklan Google Adsense maka tidak usah sertakan kode JS nya, karena sudah terpasang secara otomatis.



Mudah bukan ? Sekian artikel ini Tips Percepat Loading Iklan Adsense di Blog Part II, semoga berguna dan bermanfaat bagi Nusa dan Bangsa. Blogger sejati pasti tinggalin jejak.

Sumber